ia kembali....
bersama segumpal warna merah menyala
api yang tak sempat padam pada masa petang
yang tertutup oleh pelarian syahdu alunan hidupku
dalam remang aku menerka
mencoba berfikir tentang harapan yg abu
bukan untuk masa depan, bukan juga hanya keinginan
aku hanya ingin berdiri tegak dengan sekumpulan kata bijak
"pasti berhasil"
kata yang cukup menunjang egoku
membuat adrenalinku pecah menjadi butiran semangat baru
walau dan sampai keringat berhenti selamanya menyebrang kulit ari
seperti pelangi....
masa itu akhirnya padam dalam letusan kembang api
menyalakan warna cerah kehidupan mendatang
akhirnya ini untuk masa depan dan pula keinginan
bersama segumpal warna merah menyala
api yang tak sempat padam pada masa petang
yang tertutup oleh pelarian syahdu alunan hidupku
dalam remang aku menerka
mencoba berfikir tentang harapan yg abu
bukan untuk masa depan, bukan juga hanya keinginan
aku hanya ingin berdiri tegak dengan sekumpulan kata bijak
"pasti berhasil"
kata yang cukup menunjang egoku
membuat adrenalinku pecah menjadi butiran semangat baru
walau dan sampai keringat berhenti selamanya menyebrang kulit ari
seperti pelangi....
masa itu akhirnya padam dalam letusan kembang api
menyalakan warna cerah kehidupan mendatang
akhirnya ini untuk masa depan dan pula keinginan
was created by Ella Hanief
0 comments:
Post a Comment